Roteju "Roti Telur Keju" 😊 - Roti jadi makanan pengganti nasi yang sanggup jadi alternatif. selain roti payau, kalian pula dapat mendatangkan roti dengan beraneka ragam isian. Ini aturan menciptakan roti sederhana yang sanggup kalian coba di rumah. Roti terbuat dari aci terigu sama ibu roti alhasil tentu membuahkan jalinan gembur serta berkembang sempurna. apabila penasaran hendak menciptakan roti di rumah, kamu mampu kok coba menciptakan. dijamin lezat serta segar!

Roteju "Roti Telur Keju" 😊 Bunda bisa buat Roteju "Roti Telur Keju" 😊 memakai 8 bahan dan 7 langkah. Begini cara membuatnya.

Bahan-bahan memasak Roteju "Roti Telur Keju" 😊

  1. Kamu butuh 1 lembar roti bantal bebas merk apa aja...
  2. Siapkan 1 lembar keju sama bebas merk apa aja "bisa juga dgn keju parut".
  3. Siapkan 2 butir telur atau tergantung selera aja.
  4. Siapkan 2-3 siung bawang merah iris tipis.
  5. Siapkan 1 siung bawang putih iris tipis.
  6. Anda butuh 1 batang daun bawang yg sedang aja potong halus.
  7. Siapkan Secukupnya royco dan merica.
  8. Bunda butuh Mentega untuk mengoreng.

Cara buat Roteju "Roti Telur Keju" 😊

  1. Kocok telur dan semua perlengkapannya " bawang merah, bawang putih, daun bawang, royco dan merica...
  2. Lalu potong bagian tengah roti terlebih dahulu.. sampai bolong tapi tepinya jangan sampai putus ya...
  3. Panaskan teplon dan beri mantega, letakkan roti pas di tengah teplon.. lalu tuang sedikit dahulu telurnya pas di tengah bolongan roti...
  4. Tunggu telur sampai sedikit matang, lalu masukkan keju "keju bisa di ganti yg parut jika tidak ada yg lembaran".. tuang kembali telurnya dan tutup dengan potongan roti tadi...
  5. Jika bagian bawah sudah kecoklatan maka bisa di balik, memang pasti akan sedikit berantakan.. tapi tidak papa, itu pengaruh telur yg kita tutup masih basah...
  6. Masak sampai telur matang, jika anda merasa lembek pada bagian tengah.. itu bukan belum matang.. tapi karna keju yang meleleh...
  7. So.. selesaaii dan bisa langsung di nikmati.. bisa buat bekal, buat sarapan, cemilan dan ganjel klu males makan.. 😊😊😊 selamat mencoba momy...

Baca Juga Resep Lainnya di : Resep Roti

. Gampang sekali kan buat Roteju "Roti Telur Keju" 😊 ini? Selamat mencoba.