Bluder Ekonomis 🍞(Roti Jamur) πŸ„ - Roti jadi makanan pengganti nasi yang mampu jadi pilihan. tidak cuma roti tawar, kamu juga sanggup membikin roti atas bervariasi isian. Ini metode mengakibatkan roti biasa yang sanggup kalian coba di rumah. Roti dibuat dari tepung terigu dengan kamir alhasil bakal mendatangkan tekstur lembut serta mengembang sempurna. bila penasaran berharap menyebabkan roti di rumah, kamu bisa kok coba membikin. diyakinkan nikmat dan juga pulih!

Bluder Ekonomis 🍞(Roti Jamur) πŸ„ Anda bisa membuat Bluder Ekonomis 🍞(Roti Jamur) πŸ„ memakai 15 bahan dan 13 langkah. Begini cara memasaknya.

Bahan-bahan memasak Bluder Ekonomis 🍞(Roti Jamur) πŸ„

  1. Siapkan πŸ„ Bahan A :.
  2. Bunda butuh 200 gram Tepung Cakra.
  3. Siapkan 50 gram Tepung Segitiga.
  4. Kamu butuh 4 gram Ragi (saya pakai Fermipan).
  5. Siapkan 35 gram Gula Pasir.
  6. Siapkan 10 gram Susu Bubuk (saya pakai Milo).
  7. Anda butuh πŸ„ Bahan B :.
  8. Anda butuh 3 butir Kuning Telur.
  9. Kamu butuh 25 ml Susu Cair.
  10. Kamu butuh 75 ml Air Es.
  11. Siapkan πŸ„ Bahan C :.
  12. Siapkan 50 gram Butter Salted (Saya pakai Blueband Cake and Cookies).
  13. Siapkan πŸ„Filling :.
  14. Siapkan 1 batang Coklat (saya pakai Socolatte coklat Asli produksi Aceh).
  15. Anda butuh 2 lembar Keju slice (Prochiz).

Langkah-langkah membuat Bluder Ekonomis 🍞(Roti Jamur) πŸ„

  1. Campur semua Bahan A dalam satu wadah aduk sampai tercampur rata, kemudian masukkan Bahan B uleni hingga semua setengah Kalis, lalu masukkan Bahan C uleni sampai benar2 Kalis elastis..
  2. Diamkan adonan selama 30 menit tutup dengan kain. Adonannya mengembang sempurna 😁.
  3. Setelah mengembang kempiskan adonan lalu bulat2kan saya menghasilkan 18 bulatan istirahatkan selama 15 menit. Kemudian gilas sebentar isi filling dan rapatkan adonan masukkan dalam cup atau cetakan yang telah diolesi mentega..
  4. Diamkan hingga adonan mengembang dengan sempurna..
  5. Saya beri topping wijen agar terlihat cantik πŸ˜„, caranya oleskan sedikit susu cair lalu taburi wijen atau keju juga boleh..
  6. Panaskan oven dengan suhu 190Β°C panggang selama 15 -20 menit tergantung oven masing2..
  7. Ini penampakan setelah dimasukan oven selama 5 menit adonannya langsung ngembull keatas (inilah keajaiban ragi πŸ˜„) dan wanginya udah mulai tercium makin ga sabar untuk nyicipin..
  8. Setelah matang, keluarkan roti dari oven langsung oles dengan margarin biar mengkilap..
  9. .
  10. .
  11. .
  12. FYI : ciri2 adonan sudah Kalis adalah adonan menjadi elastis jika di tekan sedikit adonan akan kembali ke bentuk semula, dapat membentuk lembaran tipis/transparan dan adonan tidak lagi lengket ditangan..
  13. Ini coklat Socolatte, gambar saya ambil di Google karena kelupaan di foto tadiπŸ˜‘.

Baca Juga Resep Lainnya di : Resep Roti

. Gampang sekali kan bikin Bluder Ekonomis 🍞(Roti Jamur) πŸ„ ini? Selamat mencoba.